logo pt ambon baru

html5 badge h css3 semanticswcag2AA

   
SISTEM INFORMASI PENELUSURAN PERKARA
SISTEM INFORMASI PENELUSURAN PERKARA
Sistem Informasi Penelusuran Perkara adalah aplikasi resmi dari Mahkamah Agung Republik Indonesia untuk membantu para pencari keadilan dalam monitorin...

Lebih Lanjut
KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK
KETERBUKAAN INFORMASI PUBLIK
Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa menyajikan informasi kepada publik ataupun masyarakat mengenai hal-hal ataupun keadaan yang ada dilingkungan Peradil...

SMALL CLAIM COURT GUGATAN SEDERHANA
SMALL CLAIM COURT GUGATAN SEDERHANA
Agar warga negara lancar dalam mengurus usahanya, tentu proses mengurus sengketa bisnis perlu dipersingkat, sehingga tidak membuang waktu serta terbuk...

SIWAS - WHISTLEBLOWING SYSTEM
SIWAS - WHISTLEBLOWING SYSTEM
Bagi Anda yang memiliki informasi dan ingin melaporkan suatu perbuatan berindikasi pelanggaran yang terjadi di lingkungan Mahkamah Agung Republik Indo...

Lebih Lanjut
POS LAYANAN BANTUAN HUKUM
POS LAYANAN BANTUAN HUKUM
Bebas biaya perkara bagi yang tidak mampu. Anda yang kurang mampu berhak mendapatkan layanan bantuan hukum secara cuma-cuma. Gunakan hak anda untuk me...

Lebih Lanjut
Mendukung Fitur Aksesibilitas Bagi Pengguna Difabel
Mendukung Fitur Aksesibilitas Bagi Pengguna Difabel
Situs Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa memiliki fitur aksesibilitas sesuai dengan WCAG 2.0 seperti pengatur ukuran font, kontras warna, serta konvers...

Lebih Lanjut
MEKANISME PERMOHONAN DAN PELAKSANAAN EKSEKUSI RILL
MEKANISME PERMOHONAN DAN PELAKSANAAN EKSEKUSI RILL
Agar pelaksanaan eksekusi putusan perkara perdata dan untuk meningkatkan pelayanan kepada pengguna layanan pengadilan dapat mendorong pelayanan yang c...

Lebih Lanjut

Prosedur Pengajuan dan Biaya Perkara

Ditulis oleh Super Admin on .

Prosedur Pengajuan Perkara 

line

 

 

 

 

 


PENGADILAN NEGERI DATARAN HUNIMOA

 

KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN DATARAN HUNIMOA

NOMOR : 40 TAHUN 2021

TENTANG

PANJAR BIAYA PERKARA PERDATA

DI PENGADILAN NEGERI DATARAN HUNIMOA

 

KETUA PENGADILAN NEGERI DATARAN HUNIMOA

 

Menimbang       : a. Bahwa dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakat pencari keadilan guna mewujudkan asas peradilan yang cepat, sederhana dan biaya ringan serta pelayanan yang transparan dan terukur, khususnya di dalam pelayanan penyelesaian perkara perdata, perlu diatur mengenai besaran biaya proses penyelesaian perkara perdata;

  1. Bahwa untuk itu perlu ditetapkan surat keputusan tentang panjar biaya perkara perdata;

Mengingat         :  1.  Reglement Tot Regeling Van Het Rechtswezen In De Gewesten Buiten (RBg) Staatsblaad 1927 No. 227;

  1. Undang-Undang Nomor 48 Tahun 2009 Perubahan Ketiga Atas Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1970 Tentang Kekuasaan Kehakiman;
  2. Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 Tentang Mahkamah Agung sebagaimana telah diubah dan ditambah dengan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 dan Perubahan Kedua Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2009 Tentang Mahkamah Agung R.I;
  3. Undang-Undang Nomor 49 Tahun 2009 Tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 2 Tahun 1986 Tentang Peradilan Umum;
  4. Undang-Undang Nomor 10 tahun 2020 Tentang Bea Meterai;
  5. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2019 tentang Jenis dan Tarif atas Jenis Penerimaan Negara Bukan Pajak yang berlaku pada Mahkamah Agung dan Peradilan yang berada dibawahnya;
  6. Peraturan Mahkamah Agung RI Nomor 3 Tahun 2012 Tentang Biaya Proses Penyelesaian Perkara dan Pengeloaannya pada Mahkamah Agung dan Badan Peradilan yang berada dibawahnya;
  7. Surat Edaran Ketua Mahkamah Agung R.I Nomor 09 Tahun 2008 tentang Pelaporan Penerimaan dan Penggunaan Biaya Perkara pada Pengadilan;
  8. Surat Keputusan Bersama Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa dan Ketua Pengadilan Agama Dataran Hunimoa Nomor W27-U8/35/01/11/2018 dan Nomor W24-A5/44/HK.05/XI/2018 tanggal 5 November 2018 tentang Biaya Perjalanan Jurusita / Jurusita Pengganti;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan      : KEPUTUSAN KETUA PENGADILAN NEGERI DATARAN HUNIMOA TENTANG PANJAR BIAYA PERKARA PERDATA DI PENGADILAN NEGERI DATARAN HUNIMOA;

KESATU            :  Memperbaharui Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa Nomor 65 Tahun 2019, tanggal 31 Desember 2019;

KEDUA              :  Merubah Ketetapan tentang Besaran Biaya Proses Penyelesaian Perkara Perdata pada Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa sebagaimana tersebut dalam Lampiran I dan II Surat Keputusan ini;

KETIGA              :  Besaran Biaya Proses sebagaimana tersebut dalam Lampiran I dan II Surat Keputusan ini hanya dihitung untuk masing-masing pihak (Pemohon, Penggugat/Tergugat, Pemohon Banding/Termohon Banding, Pemohon Kasasi/Termohon Kasasi, Pemohon PK/Termohon PK) satu orang. Apabila masing-masing pihak lebih dari satu orang maka besaran panjar biaya akan disesuaikan / diperhitungkan;

KEEMPAT         :  Dikecualikan apabila Tergugat lebih dari 2 (dua) dan berdomisili dalam satu radius yang sama, maka perhitungannya dalah Tergugat 1 (satu) dihitung sesuai radius, dan Tergugat 2 (dua) dan seterusnya dihitung sesuai radius I sebesar Rp90.000,00 (sembilan puluh ribu rupiah) dari harga sesuai radius dalam Surat Keputusan ini.

KELIMA              :  Untuk Panggilan / Pemberitahuan Umum dilaksanakan melalui siaran radio milik Pemerintah Daerah Kabupaten Seram Bagian Timur dan dikenai biaya tambahan sebesar Rp50.000,00 (lima puluh ribu rupiah);

KEENAM           :  Apabila Para Pihak ada yang beralamat di luar Wilayah Hukum Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa, maka biaya panggilan / pemberitahuan akan disesuaikan dengan ketentuan yang berlaku di Pengadilan Negeri wilayah dimaksud;

KETUJUH          :  Apabila ternyata panjar biaya tersebut dikemudian hari terdapat kekurangan, maka akan diminta untuk menambah panjar biaya perkara dan sebaliknya apabila terdapat kelebihan (sisa) panjar perkara, maka akan dikembalikan kepada yang berhak;

KEDELAPAN    :  Sisa uang panjar perkara tersebut setelah disampaikan secara resmi dalam jangka waktu paling lambat 6 (enam) bulan sejak diberitahukan harus sudah diambil, apabila dalam jangka waktu tersebut tidak diambil maka akan disetor ke Kas Negara;

KESEMBILAN  :  Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dengan ketentuan apabila di kemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam surat keputusan ini akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di  : Bula

Pada tanggal :             18 Januari 2021

Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa

                          ttd

AWAL DARMAWAN AKHMAD, S.H., M.H.


Lampiran I

Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa

Nomor     : 40 Tahun 2021

Tanggal : 18 Januari 2021                                                          

 

PANJAR BIAYA PERKARA PERDATA

DI PENGADILAN NEGERI DATARAN HUNIMOA

 

 

BIAYA PERKARA GUGATAN

1) Biaya pendaftaran

Rp.30.000,-

2) Biaya panggilan-panggilan:

 

i. Panggilan Penggugat

2 kali (sesuai radius)

ii. Panggilan Tergugat

3 kali (sesuai radius)

iii. Mediasi

2 kali (sesuai radius):

3) Biaya meterai

Rp.10.000,-

4) Biaya redaksi/Putusan

Rp.10.000,-

5) PNBP relaas pemberitahuan putusan sela

Rp.10.000,-

6) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

7) PNBP relaas panggilan pertama

Rp.10.000,-

8) PNBP surat permohonan pencabutan perkara

Rp.10.000,-

9) Biaya Sumpah

@ Rp.5.000,-

 

BIAYA PERKARA PERMOHONAN

1) Biaya Pendaftaran

Rp.30.000,-

2) Panggilan Pemohon

2 kali (sesuai radius)

3) Biaya meterai

Rp.10.000,-

4) Biaya Redaksi/Putusan

Rp.10.000,-

5) ATK/Biaya Proses

Rp.80.000,-

6) PNBP relaas panggilan pertama

Rp.10.000,-

7) PNBP surat permohonan pencabutan perkara

Rp.10.000,-

8) Biaya Sumpah

@ Rp.5.000,-

 

 

 

BIAYA PERKARA GUGATAN SEDERHANA

1) Biaya pendaftaran

Rp.30.000,-

2) Biaya panggilan-panggilan

 

i. Panggilan Penggugat

1 kali (sesuai radius)

ii. Panggilan Tergugat

2 kali (sesuai radius)

3) Biaya meterai

Rp.10.000,-

4) Biaya redaksi/Putusan

Rp.10.000,-

5) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

6) PNBP relaas panggilan pertama

Rp.10.000,-

7) PNBP relaas pemberitahuan putusan sela

Rp.10.000,-

8) Biaya Sumpah

@ Rp.5.000,-

 

BIAYA KEBERATAN ATAS PUTUSAN GUGATAN SEDERHANA

1) Biaya pendaftaran

Rp.30.000,-

2) Biaya pemberitahuan permohonan keberatan dan memori keberatan kepada pihak termohon keberatan

Termohon x 1 kali radius

3) Biaya penyerahan kontra memori keberatan

Pemohon x 1 kali radius

4) ATK/biaya proses

Rp. 80.000,-

5) Biaya pemberitahuan putusan keberatan

Para pihak x 1 kali radius

6) PNBP relaas pemberitahuan putusan

Rp.10.000,-

 

BIAYA BANDING

1) Biaya pendaftaran banding

Rp.50.000,-

2) Biaya pemberitahuan pernyataan permohonan banding

1 kali (sesuai radius)

3) Biaya pemberitahuan memori banding

1 kali (sesuai radius)

4) Biaya pemberitahuan kontra memori banding

1 kali (sesuai radius)

5) Biaya pencatatan pernyataan banding

Rp.5.000,-

6) Biaya banding Pengadilan Tinggi

Rp.150.000,-

7) Biaya pemberitahuan untuk memeriksa berkas bagi pembanding

1 kali (sesuai radius)

8) Biaya pemberitahuan untuk memeriksa berkas bagi terbanding

1 kali (sesuai radius)

9) Biaya pemberitahuan putusan bagi pembanding

1 kali (sesuai radius)

10) Biaya pemberitahuan putusan bagi terbanding

1 kali (sesuai radius)

11) Ongkos kirim melalui pos

Rp.100.000,-

12) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

13) PNBP penyerahan akta banding kepada pembanding

Rp.10.000,-

14) PNBP relaas pemberitahuan pernyataan banding

Rp.10.000,-

15) PNBP relaas penyerahan memori banding

Rp.10.000,-

16) PNBP relaas penyerahan kontra memori banding

Rp.10.000,-

17) PNBP relaas pemberitahuan inzage kepada pembanding

Rp.10.000,-

18) PNBP pemberitahuan inzage kepada terbanding

Rp.10.000,-

19) PNBP pemberitahuan putusan sela banding kepada pembanding/terbanding

Rp.10.000,-

20) PNBP relaas pemanggilan atas putusan sela kepada pembanding

Rp.10.000,-

22) PNBP relaas pemeritahuan putusan kepada terbanding

Rp.10.000,-

23) PNBP pencabutan banding

Rp.10.000,-

24) PNBP relaas pemberitahuan pencabutan banding

Rp.10.000,-

25) PNBP redaksi putusan/penetapan

Rp.10.000,-

 

BIAYA KASASI

1) Biaya pendaftaran permohonan kasasi

Rp.50.000,-

2) Biaya pemberitahuan pernyataan kasasi

1 kali (sesuai radius)

3) Biaya pemberitahuan memori kasasi

1 kali (sesuai radius)

4) Biaya pemberitahuan kontra memori kasasi

1 kali (sesuai radius)

5) Biaya pemberitahuan untuk memeriksa kelengkapan berkas bagi pemohon

1 kali (sesuai radius)

6) Biaya pemberitahuan untuk memeriksa kelengkapan berkas bagi termohon

1 kali (sesuai radius)

7) Biaya pemberitahuan amar putusan kasasi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

8) Biaya pemberitahuan amar putusan kasasi kepada termohon

1 kali (sesuai radius)

9) Biaya pemberitahuan kepada pemohon kasasi

1 kali (sesuai radius)

10) Biaya pemberitahuan kepada termohon kasasi

1 kali (sesuai radius)

11) Biaya pencatatan pernyataan kasasi

Rp.5.000,-

12) Biaya kasasi Mahkamah Agung RI

Rp.500.000,-

13) Ongkos kirim melalui pos

Rp.150.000,-

14) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

15) PNBP penyerahan akta permohonan kasasi

Rp.10.000,-

16) PNBP relaas pemberitahuan permohonan kasasi kepada termohon

Rp.10.000,-

17) PNBP relaas penyerahan memori kasasi kepada termohon

Rp.10.000,-

18) PNBP relaas penyerahan kontra memori kasasi kepada pemohon

Rp.10.000,-

19) PNBP relaas pemberitahuan putusan sela kasasi kepada pemohon/termohon

Rp.10.000,-

20) PNBP relaas pemanggilan atas putusan sela pemohon/termohon

Rp.10.000,-

21) PNBP pemberitahuan putusan kepada pemohon kasasi

Rp.10.000,-

22) PNBP pemberitahuan putusan kepada termohon kasasi

Rp.10.000,-

23) PNBP pencabutan kasasi

Rp.10.000,-

24) PNBP relaas pemberitahuan pencabutan kasasi kepada termohon kasasi

Rp.10.000,-

25) PNBP redaksi putusan/penetapan

Rp.10.000,-

 

BIAYA PENINJAUAN KEMBALI

1) Biaya pendaftaran permohonan peninjauan kembali dan penerimaan alasan peninjauan kembali dari pemohon

Rp.200.000,-

2) Biaya pernyataan peninjauan kembali dan alasan peninjauan kembali

1 kali (sesuai radius)

3) Biaya pemberitahuan kepada pemohon peninjauan kembali

1 kali (sesuai radius)

4) Biaya pemberitahuan kepada termohon peninjauan kembali

1 kali (sesuai radius)

5) Biaya pencatatan pernyataan peninjauan kembali

Rp.5.000,-

6) Biaya penyampaian salinan putusan kepada pemohon peninjauan kembali

1 kali (sesuai radius)

7) Biaya pemberitahuan putusan kepada termohon peninjauan kembali

1 kali (sesuai radius)

8) Biaya peninjauan kembali Mahkamah Agung RI

Rp.2.500.000,-

10) Ongkos kirim melalui pos

Rp.150.000,-

11) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

12) PNBP penyerahan akta permohonan peninjauan kembali kepada pemohon

Rp.10.000,-

13) PNBP penyerahan akta permohonan peninjauan kembali dan penyerahan alasan peninjauan kembali kepada termohon

Rp.10.000,-

14) PNBP relaas penyerahan jawaban/tanggapan peninjauan kembali kepada pemohon

Rp.10.000,-

15) PNBP relaas pemberitahuan putusan sela peninjauan kembali kepada pemohon/termohon

Rp.10.000,-

16) PNBP relaas pemanggilan artas putusan sela pemohon/termohon

Rp.10.000,-

17) PNBP relaas pemberitahuan putusan kepada pemohon peninjauan kembali

Rp.10.000,-

18) PNBP relaas pemberitahuan putusan kepada termohon peninjauan kembali

Rp.10.000,-

19) PNBP pencabutan peninjauan kembali

Rp.10.000,-

20) PNBP relaas pemberitahuan pencabutan peninjauan kembali

Rp.10.000,-

21) PNBP penyumpahan novum (bukti baru) peninjauan kembali

Rp.10.000,-

22) PNBP redaksi putusan/penetapan

Rp.10.000,-

 

BIAYA SITA JAMINAN / SITA EKSEKUSI PER OBJEK SITA

1) Biaya pendaftaran

Rp.25.000,-

2) Biaya pencatatan penetapan sita (disetor Kas Negara )

Rp.25.000,-

3) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Sita kepada Penggugat

1 kali (sesuai radius)

4) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Sita kepada Tergugat

1 kali (sesuai radius)

5) Pemberitahuan Pelaksanaan Sita kepada Lurah setempat

1 kali (sesuai radius)

6) Biaya saksi untuk 2 (dua) orang @ Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

7) Biaya Lurah setempat untuk 2 (dua) orang @ Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

8) Biaya Jurusita

Rp.300.000,-

9) Biaya berita acara penyitaaan

Rp.25.000,-

10) Biaya penyampaian Berita Acara Penyitaan kepada Penggugat

1 kali (sesuai radius)

11) Biaya penyampaian Berita Acara Penyitaan kepada Tergugat

1 kali (sesuai radius)

12) Biaya penyampaian Berita Acara Penyitaan kepada Lurah setempat

1 kali (sesuai radius)

13) Biaya pencatatan/pengangkatan sita di BPN

Sesuai tarif BPN

14) Biaya penyampaian Berita Acara penyitaan kepada BPN

1 kali (sesuai radius)

15) Biaya meterai penetapan sita (2 x @ Rp.10.000,-)

Rp. 20.000,-

16) Biaya redaksi penetapan sita (2 x @Rp. 10.000,-)

Rp. 20.000,-

17) ATK/biaya proses

Rp. 80.000,-

18) Biaya transportasi

Sesuai kebutuhan

19) Biaya pengamanan

Sesuai kebutuhan

20) PNBP penetapan penyitaan

Rp.10.000,-

21) PNBP berita acara pelaksanaan penyitaan

Rp.10.000,-

22) PNBP penyerahan salinan berita acara penyitaan kepada pemohon

Rp.10.000,-

23) PNBP penyerahan salinan berita acara penyitaan kepada termohon

Rp.10.000,-

 

BIAYA EKSEKUSI

  1. Pelaksanaan Eksekusi Membayar Sejumlah Uang

1) Biaya pendaftaran

Rp.10.000,-

2) Biaya redaksi surat penetapan

Rp.10.000,-

3) Biaya berita acara lelang

Rp.25.000,-

4) Biaya pejabat penjual (panitera/juru sita)

Rp.300.000,-

5) Biaya iklan surat kabar (2 kali terbit)

Sesuai tarif

6) Biaya pelaksanaan lelang

Sesuai kebutuhan

7) Biaya apraisal

Sesuai tarif dari apraisal

8) Biaya panggilan untuk Aanmaning kepada termohon

3 kali (sesuai radius)

9) Biaya pemberitahuan pelaksanaan eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

10) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi kepada termohon

1 kali (sesuai radius)

11) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi ke Lurah setempat

1 kali (sesuai radius)

12) Biaya saksi untuk 2 (dua) orang @Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

13) Biaya Lurah setempat untuk 2 (dua) orang @Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

14) Biaya Jurusita

Rp.300.000,-

15) Biaya berita acara eksekusi

Rp.25.000,-

16) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

17) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Termohon

1 kali (sesuai radius)

18) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Lurah/Kades

1 kali (sesuai radius)

19) Meterai penetapan (3 x @ Rp.10.000,-)

Rp.30.000,-

20) ATK/biaya proses

Rp.50.000,-

21) PNBP penetapan teguran

Rp.10.000,-

22) PNBP relaas penggilan teguran kepada termohon

Rp.10.000,-

23) PNBP berita acara teguran

Rp.10.000,-

24) PNBP penetapan perintah pengosongan

Rp.10.000,-

25) PNBP pemberitahuan pelaksanaan pengosongan

Rp.10.000,-

26) PNBP berita acara pengosongan

Rp.10.000,-

27) PNBP penyerahan salinan berita acara pengosongan

Rp.10.000,-

  1. Pelaksanaan Eksekusi Riil

1) Biaya pendaftaran

Rp.10.000,-

2) Biaya redaksi surat penetapan

Rp.10.000,-

3) Berita acara (5 set atau lebih sesuai kebutuhan)

Rp.25.000,-

4) Biaya upah juru sita/jurusita pengganti

Rp.300.000,-

5) Biaya pencatatan penetapan eksekusi (disetor ke kas negara)

Rp.10.000,-

6) Biaya panggilan untuk Aanmaning kepada termohon

3 kali (sesuai radius)

7) Biaya pemberitahuan pelaksanaan eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

8) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi kepada termohon

1 kali (sesuai radius)

9) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi ke Lurah setempat

1 kali (sesuai radius)

10) Biaya saksi untuk 2 (dua) orang @Rp. 100.000,-

Rp.200.000,-

11) Biaya Lurah setempat untuk 2 (dua) orang @Rp.100.000,-

Rp .200.000,-

12) Biaya on the spot eksekusi satu bidang (1 x @Rp.750.000,-)

Disesuaikan

13) Biaya berita acara eksekusi

Rp.25.000,-

14) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

15) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Termohon

1 kali (sesuai radius)

16) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Lurah/Kades

1 kali (sesuai radius)

17) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi BPN

1 kali (sesuai radius)

18) Biaya penyerahan/pencatatan Berita Acara Eksekusi kepada BPN

Sesuai tarif

19) Biaya pengamanan

Sesuai kebutuhan

20) Tansportasi pelaksanaan eksekusi (@ 1 orang x radius)

Sesuai kebutuhan

21) Meterai penetapan (3 x @ Rp.10.000,-)

Rp.30.000,-

22) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

23) PNBP penetapan teguran

Rp.10.000,-

24) PNBP relaas penggilan teguran kepada termohon

Rp.10.000,-

25) PNBP berita acara teguran

Rp.10.000,-

26) PNBP penetapan perintah eksekusipengosongan/pembongkaran/penyerahan objek eksekusi

Rp.25.000,-

27) PNBP berita acara eksekusi pengosongan/pembongkaran/penyerahan objek eksekusi

Rp.25.000,-

28) PNBP penyerahan Salinan berita acara pelaksanaan eksekusi pengosongan/pembongkaran/penyerahan objek eksekusi

Rp.10.000,-

  1. Pelaksanaan Eksekusi Melakukan Sesuatu Perbuatan

1) Biaya pendaftaran

Rp.10.000,-

2) Biaya pencatatan penetapan eksekusi (disetor ke kas negara)

Rp.10.000,-

3) Biaya panggilan untuk Aanmaning kepada termohon

3 kali (sesuai radius)

4) Biaya pemberitahuan pelaksanaan eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

5) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi kepada termohon

1 kali (sesuai radius)

6) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi ke Lurah setempat

1 kali (sesuai radius)

7) Biaya saksi untuk 2 (dua) orang @Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

8) Biaya Lurah setempat untuk 2 (dua) orang @Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

9) Biaya Jurusita

Rp.300.000,-

10) Biaya berita acara eksekusi

Rp.25.000,-

11) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

12) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Termohon

1 kali (sesuai radius)

13) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Lurah/Kades

1 kali (sesuai radius)

14) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi BPN

1 kali (sesuai radius)

15) Biaya penyerahan/pencatatan Berita Acara Eksekusi kepada BPN

Sesuai tarif

16) Biaya pengamanan

Sesuai kebutuhan

17) Tansportasi pelaksanaan eksekusi (@ 1 orang x radius)

Sesuai kebutuhan

18) Meterai penetapan (3 x (3) Rp.10.000,-)

Rp.30.000,-

19) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

20) PNBP penetapan teguran

Rp.10.000,-

21) PNBP relaas panggilan teguran kepada termohon

Rp.10.000,-

22) PNBP berita acara teguran

Rp.10.000,-

  1. Eksekusi Hak Tanggungan, Hipotok, Fidusia, dan Grose Akta Pengakuan Hutang

1) Biaya pendaftaran

Rp.10.000,-

2) Biaya redaksi penetapan sita eksekusi

Rp.10.000,-

3) Biaya berita acara pelaksanaan sita eksekusi

Rp.25.000,-

4) Biaya penetapan lelang

Rp.10.000,-

5) Biaya pengumuman lelang eksekusi/iklan koran (2 kali terbit x (®Rp.2.500.000,-)

Rp.5.000.000,-

6) Biaya panggilan untuk Aanmaning kepada termohon

3 kali (sesuai radius)

7) Biaya pemberitahuan pelaksanaan eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

8) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi kepada termohon

1 kali (sesuai radius)

9) Biaya pemberitahuan Pelaksanaan Eksekusi ke Lurah setempat

1 kali (sesuai radius)

10) Biaya saksi untuk 2 (dua) orang @Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

11) Biaya Lurah setempat untuk 2 (dua) orang @Rp. 100.000,-

Rp.200.000,-

12) Biaya Jurusita

Rp.300.000,-

13) Biaya on the spot eksekusi satu bidang (1 x @Rp.750.000,-)

Disesuaikan

14) Biaya berita acara eksekusi

Rp.25.000,-

15) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada pemohon

1 kali (sesuai radius)

16) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Termohon

1 kali (sesuai radius)

17) Biaya penyampaian Salinan Berita Acara Eksekusi kepada Lurah/Kades

1 kali (sesuai radius)

18) Biaya pengamanan

Sesuai kebutuhan

19) Tansportasi pelaksanaan eksekusi (@ 1 orang x radius)

Sesuai kebutuhan

20) Meterai penetapan (3 x @ Rp.10.000,-)

Rp.30.000,-

21) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

22) PNBP penetapan teguran

Rp.10.000,-

23) PNBP relaas panggilan teguran kepada termohon

Rp.10.000,-

24) PNBP berita acara teguran

Rp.10.000,-

25) PNBP penetapan sita eksekusi

Rp.10.000,-

26) PNBP berita acara pelaksanaan sita eksekusi

Rp.10.000,-

27) PNBP pendaftaran sita eksekusi

Rp.25.000,-

28) PNBP penyerahan salinan berita acara sita eksekusi kepada termohon

Rp.10.000,-

29) PNBP penyerahan salinan berita acara sita eksekusi kepada pemohon

Rp.10.000,-

30) PNBP penetapan lelang

Rp.10.000,-

31) PNBP pengumuman lelang

Rp.10.000,-

32) PNBP pembagian hasil lelang

Rp.10.000,-

33) PNBP pendaftaran permohonan eksekusi pengosongan objek lelang

Rp.10.000,-

34) PNBP penetapan perintah pengosongan

Rp.25.000,-

35) PNBP pemberitahuan pelaksanaan pengosongan

Rp.10.000,-

36) PNBP berita acara pengosongan

Rp.25.000,-

37) PNBP penyerahan salinan berita acara pengosongan

Rp.10.000,-

   

 

 

BIAYA LELANG

1) Biaya pendaftaran

Rp.30.000,-

2) Biaya pencatatan penetapan lelang

Rp.500.000,-

3) Biaya pengumuman lelang eksekusi/lklan koran (2 kali)

Sesuai tarif

4) Biaya pencatatan hasil penjualan lelang

Rp.25.000,-

5) Biaya checking on the spot pelaksanaaan lelang

Rp.500.000,-

6) Biaya transportasi sesuai radius

Sesuai kebutuhan

7) Meterai penetapan (3x @ Rp.10.000,-)

Rp.30.000,-

8) Redaksi penetapan (3 x @Rp. 10.000,-)

Rp.30.000,-

9) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

10) PNBP penetapan lelang

Rp.10.000,-

11) PNBP pengumuman lelang

Rp.10.000,-

12) PNBP pembagian hasil lelang

Rp.10.000,-

13) PNBP pendaftaran permohonan eksekusi pengosongan objek lelang

Rp.10.000,-

 

BIAYA KONSINYASI

1) Biaya pendaftaran konsinyasi

Rp.30.000,-

2) Berita acara pencatatan

Rp.75.000,-

3) Meterai (2x@ Rp.10.000,-)

Rp.20.000,-

4) Biaya redaksi penetapan

Rp.10.000,-

5) Biaya jurusita

Rp.200.000,-

6) Biaya saksi 2 orang @ Rp.100.000,-

Rp.200.000,-

7) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

8) PNBP berita acara konsinyasi

Rp.10.000,-

 

BIAYA SOMASI

1) Biaya pendaftaran somasi

Rp.30.000,-

2) Biaya panggilan untuk Pemohon

2 x relaas (sesuai radius)

3) Biaya panggilan untuk Termohon

3 x relaas (sesuai radius)

4) Biaya meterai (2x@ Rp.10.000,-)

Rp.20.000,-

5) Biaya redaksi penetapan

Rp.10.000,-

6) Biaya saksi 2 orang @ Rp.50.000,-

Rp.100.000,-

7) ATK/biaya proses

Rp.80.000,-

8) Biaya PNBP/relaas panggilan pertama

Rp.10.000,-

 

HAK UJI MATERIL

1) Biaya pendaftaran permohonan hak uji materil

Rp.200.000,-

2) Biaya permohonan uji materil pada Mahkamah Agung RI

Rp.300.000,-

3) Biaya ongkos kirim ke Bank BRI

Rp.15.000,-

4) Biaya pemberitahuan putusan

2 x relaas (sesuai radius)

5) ATK/Biaya Proses

Rp.80.000,-

6) PNBP relaas panggilan kepada pemohon

Rp.10.000,-

7) PNBP relaas panggilan kepada termohon

Rp.10.000,-

8) PNBP relaas penggilan kepada ahli pemohon

Rp.10.000,-

9) PNBP relaas penggilan kepada ahli termohon

Rp.10.000,-

10) PNBP redaksi putusan

Rp.10.000,-

11) PNBP relaas pemberitahuan putusan kepada pemohon

Rp.10.000,-

12) PNBP relaas pemberitahuan putusan kepada termohon

Rp.10.000,-

 

BIAYA TRANSPORT PEMERIKSAAN SETEMPAT

1) Biaya transportasi 3 (tiga) orang hakim & 2 (dua) orang petugas

Radius 1 : Rp. 1.475.000,-

Radius 2 : Rp. 2.500.000,-

Radius 3 : Rp. 3.500.000,-

Radius 4 : Rp. 4.000.000,-

Radius 5 : Rp. 4.500.000,-

Radius 6 : Rp. 6.500.000,-

Radius 7 : Rp. 8.500.000,-

Radius 8 : Rp. 10.000.000,-

Radius 9 : Rp. 12.500.000,-

Radius 10 : Rp.13.500.000,-

Radius 11 : Rp.14.000.000,-

Radius 12 : Rp.15.000.000,-

2) Biaya pengamanan

1 (satu) orang x radius

3) Biaya pemberitahuan kepada Kepala Desa

1 (satu) orang x radius

4) PNBP pemeriksaan setempat

Rp.10.000,-

Ditetapkan di   :  Bula

Pada tanggal   :  18 Januari 2021

Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa

TTD

AWAL DARMAWAN AKHMAD, S.H., M.H.

 


Lampiran II

Surat Keputusan Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa

Nomor     : 40 TAHUN 2021

Tanggal : 18 Januari 2021                                                          

 

BIAYA PERJALANAN JURUSITA / JURUSITA PENGGANTI

 

 

NO

KECAMATAN

DESA/NEGRI

BIAYA

KETERANGAN

 
 

1

2

3

4

5

 

1

 B U L A

1

Negri Bula

Rp.

       90,000

   
   

2

Negeri Adm Englas

Rp.

       90,000

   
   

3

Negeri Adm Sesar

Rp.

       90,000

   
   

4

Negeri Adm Kampung Gorom

Rp.

       90,000

   
   

5

Negeri Adm Leimumir

Rp.

       90,000

Radius 1

 
   

6

Negeri Adm Wailola

Rp.

       90,000

   
   

7

Negeri Adm Tansi Ambon

Rp.

       90,000

   
   

8

Negeri Adm Fatolo

Rp.

       90,000

   
   

9

Negeri Adm Bula Air Fatolo

Rp.

       90,000

   
   

10

Negri Salas

Rp.

       90,000

   

2

 BULA

1

Negeri Adm Akijaya

Rp.

     200,000

   
 

 BARAT

2

Negeri Adm Rukun Jaya

Rp.

     200,000

   
   

3

Negeri Banggoi

Rp.

     200,000

   
   

4

Negeri Adm Wamatakabo

Rp.

     200,000

   
   

5

Negeri Adm Waiketambaru

Rp.

     200,000

   
   

6

Negeri Adm Waesamet

Rp.

     200,000

Radius 2

 
   

7

Negeri Adm Jakarta Baru

Rp.

     200,000

   
   

8

Negeri Adm Dreamland Hills

Rp.

     200,000

   
   

9

Negeri Adm Banggoi Pancoran

Rp.

     200,000

   
   

10

Negeri Adm Sumber Agung

Rp.

     200,000

   
   

11

Negeri Hote

Rp.

     200,000

   
   

12

Negeri Adm Jembatan Basah

Rp.

     200,000

   
   

13

Negeri Adm Silohan

Rp.

     200,000

   

3

 TELUK

1

Negeri Dawang

Rp.

     200,000

   
 

 WARU

2

Negeri Adm. Kampung Baru

Rp.

     200,000

   
   

3

Negeri Solan

Rp.

     200,000

   
   

4

Negeri Belis

Rp.

     200,000

   
   

5

Negeri Waru

Rp.

     200,000

Radius 2

 
   

6

Negeri Adm. Karay

Rp.

     200,000

   
   

7

Negeri Adm. Namalena

Rp.

     200,000

   
   

8

Negeri Adm. Nama Andan

Rp.

     200,000

   
   

9

Negeri Adm. Bonfia

Rp.

     200,000

   
   

10

Negeri Adm. Madak

Rp.

     200,000

   
   

11

Negeri Adm. Tubing Masiwang

Rp.

     200,000

   

4

 TUTUK

1

Negeri  Adm. Kufar

Rp.

     400,000

   
 

 TOLU

2

Negeri Gah

Rp.

     400,000

   
   

3

Negeri Waras Waras

Rp.

     400,000

Radius 3

 
   

4

Negeri Airkasar

Rp.

     400,000

   
   

5

Negeri Sesar

Rp.

     400,000

   
   

6

Negeri Damana

Rp.

     450,000

   
   

7

Negeri Adm. Taruy

Rp.

     450,000

   
   

8

Negeri Kilmoy

Rp.

     450,000

Radius 4

 
   

9

Negeri Kilbat

Rp.

     450,000

   
   

10

Negeri Adm. Walang Tenga

Rp.

     450,000

   
   

11

Negeri Adm. Bati Kilwouw

Rp.

     450,000

   

5

 KIAN DARAT

1

Negeri Adm. Kileser

Rp.

     500,000

   
   

2

Negeri Adm. Rumfakar

Rp.

     500,000

   
   

3

Negeri Adm. Kilga Kilwouw

Rp.

     500,000

   
   

4

Negeri Adm. Kilga Watubau

Rp.

     500,000

   
   

5

Negeri Adm. Rumoga

Rp.

     500,000

Radius 5

 
   

6

Negeri Adm. Kilaba

Rp.

     500,000

   
   

7

Negeri Adm. Watuwatu

Rp.

     500,000

   
   

8

Negeri Adm. Angar

Rp.

     500,000

   
   

9

Negeri Adm. Artafela

Rp.

     500,000

   
   

10

Negeri Kian Darat

Rp.

     500,000

   

6

 LIAN FITU

1

Negeri Adm. Aruan Gaur

Rp.

     700,000

   
   

2

Negeri Adm. Salagor Air

Rp.

     700,000

   
   

3

Negeri Adm. Salagor Kota

Rp.

     700,000

   
   

4

Negeri Adm. Kian Laut

Rp.

     700,000

   
   

5

Negeri Adm. Keta Rumadan

Rp.

     700,000

Radius 6

 
   

6

Negeri Adm. Keta

Rp.

     700,000

   
   

7

Negeri Adm. Liantasik

Rp.

     700,000

   
   

8

Negeri Adm. Suru

Rp.

     700,000

   
   

9

Negeri Kwaos

Rp.

     700,000

   
   

10

Negeri Adm. Air Nanang

Rp.

     700,000

   

7

 KILMURY

1

Negeri Adm. Sumbawa

Rp.

  1.750,000

   
   

2

Negeri Adm. Bitorik

Rp.

  1.750,000

   
   

3

Negeri Adm. Gunak

Rp.

  1.750,000

   
   

4

Negeri Adm. Undur

Rp.

  1.750,000

   
   

5

Negeri Adm. Kamar

Rp.

  1.750,000

   
   

6

Negeri Adm. Taa

Rp.

  1.750,000

Radius 10

 
   

7

Negeri Adm. Kumelang

Rp.

  1.750,000

   
   

8

Negeri Adm. Afang Defol

Rp.

  1.750,000

   
   

9

Negeri Adm. Afang Kota

Rp.

  1.750,000

   
   

10

Negeri Adm. Nekan

Rp.

  1.750,000

   
   

11

Negeri Adm. Kilbon Kway

Rp.

  1.750,000

   
   

12

Negeri Kilmury

Rp.

  1.750,000

   
   

13

Negeri Adm. Selor

Rp.

  1.750,000

   
   

14

Negeri Adm. Mising

Rp.

  1.750,000

   

8

 WERINAMA

1

Negeri Adm. Tum

Rp.

  1.750,000

   
   

2

Negeri Adm. Gusalaut

Rp.

  1.750,000

   
   

3

Negeri Adm. Osong

Rp.

  1.750,000

   
   

4

Negeri Adm. Tobo

Rp.

  1.750,000

   
   

5

Negeri Adm. Batuasa

Rp.

  1.750,000

Radius 10

 
   

6

Negeri Adm. Funa Naiyaba

Rp.

  1.750,000

   
   

7

Negeri Hatumeten

Rp.

  1.750,000

   
   

8

Negeri Werinama

Rp.

  1.750,000

   
   

9

Negeri Adm. Bemo

Rp.

  1.750,000

   
   

10

Negeri Adm. Bemo Perak

Rp.

  1.750,000

   

9

 SIWALALAT

1

Negeri Adm. Adabai

Rp.

  1.750,000

   
   

2

Negeri Atiahu

Rp.

  1.750,000

   
   

3

Negeri Adm. Naiwel Ahinulin

Rp.

  1.750,000

   
   

4

Negeri Adm. Abuleta

Rp.

  1.750,000

   
   

5

Negeri Adm. Sabuai

Rp.

  1.750,000

   
   

6

Negeri Adm. Elnusa

Rp.

  1.750,000

Radius 10

 
   

7

Negeri Adm. Nayet

Rp.

  1.750,000

   
   

8

Negeri Adm. Tunsai

Rp.

  1.750,000

   
   

9

Negeri Adm. Lapela

Rp.

  1.750,000

   
   

10

Negeri Adm. Polin

Rp.

  1.750,000

   
   

11

Negeri Adm. Liliama

Rp.

  1.750,000

   
   

12

Negeri Adm. Dihil

Rp.

  1.750,000

   

10

 SERAM

1

Negeri Keffing

Rp.

  1.000,000

   
 

 TIMUR

2

Negeri Kellu

Rp.

  1.000,000

   
   

3

Negeri Geser

Rp.

  1.000,000

Radius 7

 
   

4

Negeri Kiltay

Rp.

  1.000,000

   
   

5

Negeri Kilwaru

Rp.

  1.000,000

   
   

6

Negeri Adm. Kilfura

Rp.

  1.000,000

   
   

7

Negeri Urung

Rp.

  1.200,000

   
   

8

Negeri Adm. Kwamor Kecil Mata Ata

Rp.

  1.200,000

   
   

9

Negeri Adm. Kwamor Kecil Mata Wawa

Rp.

  1.200,000

   
   

10

Negeri Adm. Kwamor Besar Ena

Rp.

  1.200,000

Radius 8

 
   

11

Negeri Adm. Kwamor Besar Witau

Rp.

  1.200,000

   
   

12

Negeri Adm. Guli Guli

Rp.

  1.200,000

   
   

13

Negeri Adm. Manggis

Rp.

  1.200,000

   
   

14

Negeri Adm. Ainena

Rp.

  1.200,000

   
   

15

Negeri Adm. Mugusinis

Rp.

  1.200,000

   
   

16

Negeri Adm. Akatfadedo

Rp.

  1.200,000

   

11

 PULAU

1

Negeri Kataloka

Rp.

  1.500,000

   
 

 GORONG

2

Negeri Adm. Usun Kataloka

Rp.

  1.500,000

   
   

3

Negeri Adm. Buan Kataloka

Rp.

  1.500,000

   
   

4

Negeri Adm. Rumanama Kotawouw

Rp.

  1.500,000

   
   

5

Negeri Adm. Sikaru Kataloka

Rp.

  1.500,000

   
   

6

Negeri Adm. Aroa Kataloka

Rp.

  1.500,000

   
   

7

Negeri Adm. Dadaa Kataloka

Rp.

  1.500,000

   
   

8

Negeri Amarsekaru

Rp.

  2.000,000

(Khusus)

 
   

9

Negeri Ondor

Rp.

  1.500,000

   
   

10

Negeri Dai

Rp.

  1.500,000

   
   

11

Negeri Mida

Rp.

  1.500,000

   
   

12

Negeri Adm. Loko

Rp.

  1.500,000

   
   

13

Negeri Adm. Sera

Rp.

  1.500,000

Radius 9

 
   

14

Negeri Adm. Kulugowa

Rp.

  1.500,000

   
   

15

Negeri Adm. Rumeon

Rp.

  1.500,000

   
   

16

Negeri Adm. Kelibingan

Rp.

  1.500,000

   
   

17

Negeri Adm. Kilili

Rp.

  1.500,000

   
   

18

Negeri Adm. Namalean

Rp.

  1.500,000

   
   

19

Negeri Adm. Dulak

Rp.

  1.500,000

   
   

20

Negeri Adm. Kilalir Kilwouw

Rp.

  1.500,000

   
   

21

Negeri Adm. Kilotak

Rp.

  1.500,000

   
   

22

Negeri Adm. Kilaler Kelean

Rp.

  1.500,000

   
   

23

Negeri Adm. Kaforin

Rp.

  1.500,000

   
   

24

Negeri Adm. Arewan

Rp.

  1.500,000

   

12

 GOROM

1

Negeri Kilkoda

Rp.

  1.500,000

   
 

 TIMUR

2

Negeri Miran

Rp.

  1.500,000

   
   

3

Negeri Kota Sirih

Rp.

  1.500,000

   
   

4

Negeri Amarwawatu

Rp.

  1.500,000

   
   

5

Negeri Adm. Aran

Rp.

  1.500,000

   
   

6

Negeri Adm. Tuha

Rp.

  1.500,000

   
   

7

Negeri Adm. Bas

Rp.

  1.500,000

   
   

8

Negeri Adm. Tunas Ilur

Rp.

  1.500,000

Radius 9

 
   

9

Negeri Adm. Sagey

Rp.

  1.500,000

   
   

10

Negeri Adm. Armada

Rp.

  1.500,000

   
   

11

Negeri Adm. Waisalan

Rp.

  1.500,000

   
   

12

Negeri Adm. Basarin

Rp.

  1.500,000

   
   

13

Negeri Adm. Goha

Rp.

  1.500,000

   
   

14

Negeri Barat

Rp.

  1.500,000

   
   

15

Negeri Adm. Adar

Rp.

  1.500,000

   
   

16

Negeri Adm. Tinaru

Rp.

  1.500,000

   
   

17

Negeri Adm. Etaralu

Rp.

  1.500,000

   
   

18

Negeri Adm. Kiltufa

Rp.

  1.500,000

   
   

19

Negeri Adm. Miran Gota

Rp.

  1.500,000

   
   

20

Negeri Adm. Miran Kilian

Rp.

  1.500,000

   
   

21

Negeri Adm. Miran Keledar

Rp.

  1.500,000

   
   

22

Negeri Adm. Miran Manaba

Rp.

  1.500,000

   
   

23

Negeri Adm. Miran Rumuar

Rp.

  1.500,000

   

13

 PULAU

1

Negeri Pulau Panjang

Rp.

  1.500,000

   
 

 PANJANG

2

Negeri Adm. Argam

Rp.

  1.500,000

   
   

3

Negeri Adm. Lalasa

Rp.

  1.500,000

Radius 9

 
   

4

Negeri Adm. Magat

Rp.

  1.500,000

   
   

5

Negeri Adm. Ruku Ruku

Rp.

  1.500,000

   
   

6

Negeri Adm. Basaranggi

Rp.

  1.500,000

   

14

 WAKATE

1

Negeri Ilili

Rp.

  2.500,000

   
   

2

Negeri Effa

Rp.

  2.500,000

   
   

3

Negeri Lahema

Rp.

  2.500,000

   
   

4

Negeri Utta

Rp.

  2.500,000

   
   

5

Negeri Kelangan

Rp.

  2.500,000

   
   

6

Negeri Amarlaut

Rp.

  2.500,000

   
   

7

Negeri Tamher Warat

Rp.

  2.500,000

   
   

8

Negeri Tamher Timur

Rp.

  2.500,000

   
   

9

Negeri Adm. Wunin Eldedora

Rp.

  2.500,000

Radius 11

 
   

10

Negeri Adm. Keldor

Rp.

  2.500,000

   
   

11

Negeri Adm. Tanah Baru

Rp.

  2.500,000

   
   

12

Negeri Adm. Guliar

Rp.

  2.500,000

   
   

13

Negeri Adm. Karlomin

Rp.

  2.500,000

   
   

14

Negeri Adm. Otademan

Rp.

  2.500,000

   
   

15

Negeri Adm. Kurwara

Rp.

  2.500,000

   
   

16

Negeri Adm. Kilbutak

Rp.

  2.500,000

   
   

17

Negeri Adm. Ruma Durun

Rp.

  2.500,000

   
   

18

Negeri Adm. Tanah Soa

Rp.

  2.500,000

   

15

T E O R

1

Negeri Teor

Rp.

  3.000,000

   
   

2

Negeri Adm. Kartutin Kartenga

Rp.

  3.000,000

   
   

3

Negeri Adm. Ker Ker

Rp.

  3.000,000

   
   

4

Negeri Adm. Duryar Rumoy

Rp.

  3.000,000

   
   

5

Negeri Adm. Lapang Kampung Jawa

Rp.

  3.000,000

Radius 12

 
   

6

Negeri Adm. Kampung Tengah Wermaf

Rp.

  3.000,000

   
   

7

Negeri Adm. Kampung Baru

Rp.

  3.000,000

   
   

8

Negeri Adm. Mamur

Rp.

  3.000,000

   
   

9

Negeri Adm. Kilwouw

Rp.

  3.000,000

   
   

10

Negeri Adm. Karlokin

Rp.

  3.000,000

   

 

 

Ditetapkan di   :  Bula

Pada tanggal   :  18 Januari 2021

Ketua Pengadilan Negeri Dataran Hunimoa

AWAL DARMAWAN AKHMAD, S.H., M.H.

.

 

Kegiatan Pengadilan